DAFTAR PERTANYAAN INTERVIEW
NAMA : WILSON COLLING
TEMPAT/TGL. LAHIR : TERNATE, 12 JUNI 1974
JENIS KELAMIN : LAKI-LAKI
PEKERJAAN : ADVOKAT
ALAMAT : JL. MASJID RT. 14 RW 8 NO 59 KEL. LENTENG
AGUNG KEC. JAGAKARSA JAKARTA SELATAN
TELP/FAX/EMAIL : 087782190598 / lawwilson86@gmail.com
AGAMA : KRISTEN
NOMOR : LP/479/V/2017/BARESKRIM
TANGGAL : 9 MEI 2017
KASUS : TINDAK PIDANA PENGGELAPAN DAN ATAU
PENGGELAPAN DALAM JABATAN DAN ATAU
PENIPUAN
PASAL :PASAL 372 KUHP JO. PASAL 378 KUHP
PERTANYAAN : J A W A B A N :
Apakah saudari kenal dengan saudari IRIANA , kalau kenal sejak kapan dan apa hubungannya jelaskan ?.
Jelaskan kronologis kejadian tersebut secara berurutan baik waktu maupun tempat dan objek perkaranya berdasarkan bukti formil maupun bukti materiilnya yang ada hubungannya dengan perkara penipuan dan atau penggelapan yang saudara laporkan tersebut ?.Bahwa awal mulanya ......
Siapa saja yang menjadi korban dari kejadian yang saudara laporkan tersebut?.
Siapa saja saksi yang melihat, mengetahui, dan mendengarkan kejadian tersebut secara langsung pada saat kejadian dan bagaimana peran para saksi serta dimana keberadaan para saksi pada saat kejadian dan saat sekarang ini para saksi tersebut bertempat tinggal dimana?. Saksi yang mengetahui dengan kejadian tersebut Sdri. Susanti (karyawan di Unit condotel) yang beralamat di Jalan Karang Baru Nomor !7 Semarang, bapak Agus Triharto yang beralamat ,Pondok Indah Office Tower 1,501 dan Sdri. Santi yang ikut kekantor ikut menyaksikan tanda tangan antara EDDY dengan Pihak Terlapor yang membeli unit condotel tersebut ;
Sesuai dengan laporan yang saudari ajukan kepada pihak kepolisian adalah tentang adanya tindak pidana penipuan dan atau penggelapan sebagaimana dimaksud dalam pasal 378 KUHP dan atau 372 KUHP yang ditanyakan adalah :
Kapan dan dimana kejadian yang saudari laporkan tersebut terjadi ?.-----
a.Sekitar tanggal 23 Oktober 2019 di Kota Jakarta.
Siapa saja pelaku dari perkara yang saudara laporkan tersebut ?.----------
------- b. Yang saya laporkan antara lain:
Bagaimana cara melakukanya ?.------------------------------------------------------
------- c. Yang saya ketahui Sdri.IRIANA
Apa saja yang menjadi objek dari masing perkaranya jelaskan ( objek penipuan dan objek penggelapan ) ?.------------------------------------------------
------- d. Sepengetahuan saya objek penipuan dan objek penggelapan yang dilakukan oleh Sdri.IRIAN adalah membuat Proposal INVESTASI oleh dan
Berapa besar jumlah kerugiannya dan kerugian tersebut dalam bentuk apa?.------------------------------------------------------------------------------------------
------- e. Yang saya ketahui kerugian yang dialami oleh Erni atas terjadinya dugaan tindak pidana penipuan dan penggelapan adalah kurang lebih Rp.21.450.000.000.(dua puluh satu milyar empat ratus lima puluh juta rupiah) .
Bukti dalam bentuk apa saja yang saudara miliki yang ada hubungan hukum dengan perkara yang saudara laporkan tersebut dan akan saudara serahkan kepada penyelidik jelaskan ?.
- Pengajuan Proposal...
Bagaimana cara saudari IRIANA mempengaruhi sehingga saudara mau menyerahkan uang sebesar Rp 18.000.000.000,- (delapan belas miliar rupiah) sebagaimana yang saudara laporkan sebagai kerugian tersebut ?
Keadaan bohong seperti apa yang disampaikan oleh saudari IRIANA sehingga Saudara menderita kerugian sejumlah Rp 18.000.000.000,- (delapan belas miliar rupiah) tersebut ?.
Siapa yang mempunyai kehendak atau keinginan untuk menyerahkan uang sebesar Rp 18.000.000.000,- (delapan belas miliar rupiah) kepada saudari IRIANA tersebut jelaskan ?
Bagaimana cara saudari IRIANA menggunakan uang sejumlah Rp 18.000.000.000,- (delapan belas miliar tersebut ) dan digunakan untuk kepentingan siapa dan seharusnya uang tersebut digunakan untuk kepentingan siapa dan bagaimana cara menggunakannya jelaskan ?.
Uang sebanyak Rp18.000.000.000,- (delapan belas miliar rupiah) apa sudah digunakan oleh saudari IRIANA Kalau sudah digunakan untuk apa dan untuk kepentingan siapa serta apa bukti penggunaanya jelaskan ?.
Kapan dan dimana saudari IRIANA membuat Proposal apa saja objek Proposal tersebut dan bagaimana cara membuatnya jelaskan ?.
Digunakan untuk apa saja PROPOSAL tersebut oleh saudari IRIANA kapan dan dimana digunakannya jelaskan ?
Siapa saja para pihak yang tertulis dalam PPJB yang saudara laporkan palsu tersebut jelaskan?
Jelaskan Riwayat pendirian PT Merdeka Graha Indo kemudian singkat dengan PT MGI tersebut dan susunan direksinya siapa saja para pemegang sahamnya ? .
Apa jabatan saudara EDDY SOESANTO SOEGIARTO dan saudari KORINA WIDIASARI WINOTO di PT MGI dan siapa yang menggajinya apa bukti bukti yang berhubungan dengan jabatan dan penggajianya jelaskan ?.
Yang diinterview,
WILSON COLLING